Senin, 12 April 2010

TUGAS III LOGIC GATE


Tugas 3.a

Gerbang XOR (Antivalen, Exclusive-OR)

Gerbang XOR disebut juga gerbang EXCLUSIVE OR dikarenakan hanya mengenali sinyal yang memiliki bit 1 (tinggi) dalam jumlah ganjil untuk menghasilkan sinyal keluaran bernilai tinggi (1).

5 input

Input

Output

A

B

C

D

E

Q

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

1

1

0

0

0

1

0

1

0

0

0

1

1

0

0

0

1

0

0

1

0

0

1

0

1

0

0

0

1

1

0

0

0

0

1

1

1

1

0

1

0

0

0

1

0

1

0

0

1

0

0

1

0

1

0

0

0

1

0

1

1

1

0

1

1

0

0

0

0

1

1

0

1

1

0

1

1

1

0

1

0

1

1

1

1

0

1

0

0

0

0

1

1

0

0

0

1

0

1

0

0

1

0

0

1

0

0

1

1

1

1

0

1

0

0

0

1

0

1

0

1

1

1

0

1

1

0

1

1

0

1

1

1

0

1

1

0

0

0

0

1

1

0

0

1

1

1

1

0

1

0

1

1

1

0

1

1

0

1

1

1

0

0

1

1

1

1

0

1

0

1

1

1

1

0

0

1

1

1

1

1

1


Gambar simbol Gerbang XOR 2, 3, 4, dan 5 input



Kesimpulan :

  1. Untuk gerbang X-OR yang memiliki 2 input, akan menghasilkan keluaran 1 jika kedua inputnya berbeda atau akan menghasilkan keluaran 0 jika kedua inputnya sama.
  2. Sedangkan untuk gerbang X-OR yang mempunyai lebih dari 2 input, akan menghasilkan keluaran 1 jika jumlah input yang benilai 1 bejumlah ganjil, sedangkan yang lainnya akan menghasilkan output 0.

Tugas 3.b

Lampu jalan akan menyala jika Setiap kali switch On, atau setiapkali Timer On atau jika hari sudah gelap.

lampu jalan tersebut akan nyala jika switch nya dihidupkan atau timernya sudah mencapai waktu kerja ( ON ), karena switch dan timer dihubungkan dengan gerbang OR yang artinya akan memberikan keluaran 1 jika salah satu atau kedua inputnya mendapat mendapat nilai 1.


Lampu jalan akan menyala jika ….

Setiap kali switch on / setiap kali timer on & hari gelap.